Sindrom visual komputer sekarang ini menjadi permasalahan tersendiri seiring semakin berkembangnya kebutuhan manusia akan pentingnya komputer, Sindrom ini terjadi jika seseorang duduk di depan komputer untuk waktu yang cukup lama dan menyebabkan ketegangan pada mata yang diakibatkan oleh radiasi layar komputer
Tidak ada komentar:
Posting Komentar